Strategy Michael Saylor Borong 2.932 Bitcoin Bernilai Rp4,4 Triliun
Strategy, perusahaan cadangan Bitcoin yang sebelumnya dikenal sebagai MicroStrategy, kembali menambah kepemilikan aset kriptonya dengan membeli 2.932 Bitcoin senilai sekitar US$264 juta atau setara Rp4,42 triliun. Dengan transaksi terbaru ini, total kepemilikan Bitcoin Strategy kini mencapai 712.647 BTC, semakin mengukuhkan posisinya sebagai pemegang Bitcoin korporasi terbesar di dunia....




















