Pemula
Untuk kamu yang baru mau mulai masuk dan belajar dasar - dasar cryptocurrency dan blockchain.Temukan ragam materi mulai dari Apa itu Cryptocurrency, apa itu Bitcoin, hingga Apa itu NFT.
Berita Altcoins · 5 min read
Prosesor pembayaran cryptocurrency, CoinGate mengumumkan dalam sebuah kicuan Twitter pada 1 Februari bahwa mereka telah menambahkan token XRP Ripple kedalam opsi pembayarannya untuk para pedagang
Menurut sebuah postingan blog yang disertai perusahaan, menggunakan layanan “Pemilik koin XRP sekarang dapat menggunakannya. Sebagaimana dapat digunakan sebagai pembayaran untuk lebih dari di 4,500 online shop.” CoinGate mencatat bahwa dengan menawarkan apa yang didefinisikan sebagai layanan proses pembayaran XRP pertama, diharapkan “agar secara signifikan meningkatkan kegunaannya.”
Nasabah yang menggunakan layanan ini berkata memiliki pilihan penyelesaian dengan mudah dalam euro, Bitcoin (BTC), Ethereum (ETH) atau XRP
Pada bulan Juli 2018, COinGate meluncurkan sebuah program bagi 100 pedagang untuk uji transaksi dalam versi Bitcoin Lightning Network dari layanan mereka.
Baca juga: Penilaian Top 5 Crypto: EOS, Binance Coin, TRON, Litecoin, Bitcoin
Seperti yang baru saja dilaporkan oleh Cointelegraph, penyedia layanan pedagang Aliant Payment telah mengumumkan bahwa mereka akan menawarkan proses transaksi crypto gratis bagi beberapa pedagang.
Dan juga, berita yang baru keluar melaporkan bahwa perusahaan keuangan raksasa Kepang SBI Holding menjelaskan implementasi teknologi dari Ripple dan blockchain konsorsium R3 sebagai bagian utama dari strateginya agar memungkinkan standar global untuk operasi keuangan, seperti pembayaran keuangan dan keuangan perdagangan. Perusahaan tersebut juga mencatat potensi Ripple untuk pembayaran lintas batas.
Seluruh konten berupa data dan atau informasi yang tersedia di Coinvestasi hanya bertujuan sebagai informasi dan referensi. Konten ini bukan saran atau nasihat investasi maupun trading. Seluruh pernyataan dalam artikel tidak dimaksudkan sebagai ajakan, rekomendasi, penawaran, atau dukungan untuk membeli atau menjual aset kripto apa pun.
Perdagangan di pasar keuangan, termasuk aset kripto, mengandung risiko dan dapat menyebabkan kerugian hingga kehilangan seluruh dana. Kamu wajib melakukan riset secara mandiri sebelum mengambil keputusan. Seluruh keputusan investasi atau trading sepenuhnya menjadi tanggung jawab masing-masing individu setelah memahami risiko yang ada.Gunakan hanya platform atau aplikasi aset kripto yang terdaftar dan beroperasi secara legal di Indonesia. Daftar platform aset kripto yang berada di bawah pengawasan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dapat diakses melalui di sini.
Coinvestasi Update Dapatkan berita terbaru tentang crypto, blockchain, dan web3 langsung di inbox kamu.