Berita Blockchain · 8 min read

Angkutan Umum Inggris Bangun Kerja Sama Dengan Crypto

TechCrunch melaporkan pada 1 Februari, penyedia angkutan umum utama di Inggris, Go-Ahead Group Plc bermitra dengan startup blockchain DOVU untuk memperkenalkan sistem yang berbasis token untuk pengguna kereta api.

Terdaftar di FTSE 250, sebuah indeks dari 101 ke 350 perusahaan besar terdaftar di London Stock Exchange. G0-Ahead menyediakan lebih dari 1 triliun perjalanan bus dan kereta api di Inggris setiap tahunnya. Serta menjadi operator layanan bus terbesar

di London, layanan group melaporkan akun sekitar 30 persen dari semua penumpang perjalanan kereta api.

Platform Reward

DOVU sekarang dipersiapkan untuk platform reward berbasis blockchainnya sendiri dengan menggunakan token ERC-20, di layanan Thameslink dan Southern Rail yang banyak digunakan Go-Ahead. Skema insentif bertenaga crypto akan memberikan reward bagi yang menyebarkan data travel mereka, dengan fokus pada perjalanan pertama dan terakhir dari commuters. DOVU COO dan co-founder Krasina Mileva telah mengusulkan sistem berbasis token akan menyediakan Go-Ahead dengan “data yang dapat ditindaklanjuti yang dapat meningkatkan efisiensi dan meningkatkan layanan.”

Baca juga:Pemilik Crypto Exchange BitGrail yang Diretas Dihukum Kembalikan Dana Nasabah.

Selain mendorong berbagi data, platform tersebut juga dapat digunakan untuk reward commuter dengan token sebagai perubahan kebiasaan travel mereka, walaupun perubahan seperti itu tidak diindikasi dalam postingan Dovu.

Kerjasama terbaru ini dilaporkan sebagai kelanjutan dari partisipasi DOVU sebagai finalis dalam Skema akselerator Go-Ahead, Billion Journey Project, yang berfokus pada pengembangan inovasi proof-of-concepts dan skala solusi untuk industri transportasi.

Go-Ahead masih belum merespon permintaan Cointelegraph untuk berkomentar. Seperti yang dilaporkan, DOVU sebelumnya bermitra dengan pabrik automobile utama BMW pada sistem reward berbasis token yang mendorong para pengguna untuk untuk melacak jarak tempuh pada kendaraan sewaan mereka.

Pada bulan lalu, Cointelegraph melaporkan operator kereta Jerman Deutsche Bahn AG (DB) telah bermitra dengan platform integritas blockchain untuk untuk mengeksplorasi kemungkinan tokenizing ekosistemnya.

Kereta api yang dianggap sebagai yang terbesar di Eropa, mengatakan tujuannya untuk memastikan apakah solusi desentralisasi dapat memotong biaya operasional dan menolong DB berinteraksi dengan anggota lain dari industri perjalanan.

Sumber

Disclaimer

Konten baik berupa data dan/atau informasi yang tersedia pada Coinvestasi hanya bertujuan untuk memberikan informasi dan referensi, BUKAN saran atau nasihat untuk berinvestasi dan trading. Apa yang disebutkan dalam artikel ini bukan merupakan segala jenis dari hasutan, rekomendasi, penawaran, atau dukungan untuk membeli dan menjual aset kripto apapun.

Perdagangan di semua pasar keuangan termasuk cryptocurrency pasti melibatkan risiko dan bisa mengakibatkan kerugian atau kehilangan dana. Sebelum berinvestasi, lakukan riset secara menyeluruh. seluruh keputusan investasi/trading ada di tangan investor setelah mengetahui segala keuntungan dan risikonya.

Gunakan platform atau aplikasi yang sudah resmi terdaftar dan beroperasi secara legal di Indonesia. Platform jual-beli cryptocurrency yang terdaftar dan diawasi BAPPEBTI dapat dilihat di sini.

author
Anisa Giovanny

Editor

arrow

Terpopuler

Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...

#SemuaBisaCrypto

Belajar aset crypto dan teknologi blockchain dengan mudah tanpa ribet.

Coinvestasi Update Dapatkan berita terbaru tentang crypto, blockchain, dan web3 langsung di inbox kamu.