Linkedin Share
twitter Share

Kripto gratis · 8 min read

Cara Cepat dan Mudah Dapat Ethereum Gratis 2022

Cara Cepat dan Mudah Dapat Ethereum Gratis

Ethereum (ETH) adalah salah satu mata uang digital yang paling diminati, yang menjadikan Ethereum sebagai saingan berat dari Bitcoin. Cara mudah untuk mendapatkan Ethereum gratis adalah:

Ethereum Faucet

Salah satu cara tergampang dan termudah untuk mendapatkan Ethereum gratis adalah dengan mengikuti faucet yang tersedia di situs faucet Ethereum pilihan kamu.

Ikut Program Bounty/Airdrop

Banyak project-project yang mengadakan program airdrop dan bounty berhadiah ETH, selalu update dengan project-project ICO terbaru yang sedang mengadakan program airdrop/bounty.

Baca juga: 13 Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis di 2022

Aplikasi Android dengan Reward ETH

Sekarang ini, banyak aplikasi Android yang menawarkan ETH gratis jika sudah menyelesaikan “tugas” yang diberikan, contohnya mengunduh permainan dan menonton iklan yang disediakan.

Cloud Mining Ethereum

Cara mudah dan gampang untuk mendapatkan Ethereum adalah menggunakan Cloud Mining, tapi jangan sampai kena scam Cloud Mining ya!

Demikianlah cara mudah untuk mendapatkan Ethereum gratis, perlu diingat bahwa situs yang menyediakan Ethereum gratis bisa menjurus ke arah scam. Sangat penting bagi pengguna untuk mencari tahu lebih lanjut mengenai detail situs tersebut.

Baca juga: 5 Mining Pool Terpercaya dan Terbaik Menambang Multi Kripto

*PERHATIAN

Perdagangan Digital Asset merupakan aktivitas beresiko tinggi. Harga Digital Asset sangat fluktuatif, di mana harga dapat berubah secara signifikan dari waktu ke waktu. Harap menggunakan pertimbangan ekstra dalam membuat keputusan untuk membeli atau menjual Digital Asset. Coinvestasi tidak memaksa pengguna untuk membeli atau menjual Digital Asset, sebagai investasi, atau aksi mencari keuntungan. Semua keputusan perdagangan Digital Asset merupakan keputusan independen oleh pengguna.*

Disclaimer

Konten baik berupa data dan/atau informasi yang tersedia pada Coinvestasi hanya bertujuan untuk memberikan informasi dan referensi, BUKAN saran atau nasihat untuk berinvestasi dan trading. Apa yang disebutkan dalam artikel ini bukan merupakan segala jenis dari hasutan, rekomendasi, penawaran, atau dukungan untuk membeli dan menjual aset kripto apapun.

Perdagangan di semua pasar keuangan termasuk cryptocurrency pasti melibatkan risiko dan bisa mengakibatkan kerugian atau kehilangan dana. Sebelum berinvestasi, lakukan riset secara menyeluruh. seluruh keputusan investasi/trading ada di tangan investor setelah mengetahui segala keuntungan dan risikonya.

Gunakan platform atau aplikasi yang sudah resmi terdaftar dan beroperasi secara legal di Indonesia. Platform jual-beli cryptocurrency yang terdaftar dan diawasi BAPPEBTI dapat dilihat di sini.

author
Anisa Giovanny

Editor

arrow

Terpopuler

Loading...
Coinvestasi Update Dapatkan berita terbaru tentang crypto, blockchain, dan web3 langsung di inbox kamu.
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...

#SemuaBisaCrypto

Belajar aset crypto dan teknologi blockchain dengan mudah tanpa ribet.

Coinvestasi Update Dapatkan berita terbaru tentang crypto, blockchain, dan web3 langsung di inbox kamu.