Siaran Pers · 5 min read

Bybit Berikan Airdrop 46.000 Token DEFY, Ini Cara Dapatnya! 

BYBIT token DEFY

Sambut DEFY yang tersedia di launchpad Bybit, bursa ini akan memberikan airdrop token DEFY dengan total hadiah 46.000 token.

Hadiah ini berlaku untuk pengguna Bybit dari Indonesia, Thailand, Filipina, dan Malaysia. Daftarkan diri KAMU dengan mengklik tombol “Daftar ke Acara Ini” agar dapat memenuhi syarat untuk mendapatkan hadiah yang tersedia.

Periode acara: 5 Agustus 2022, 17.00 WIB – 15 Agustus 2022, 17.00 WIB

DEFY merupakan token tata kelola DEFY, gim seluler Blockchain NFT berbasis play-to-earn. DEFY menghanyutkan pemain ke metaverse yang menjembatani dunia virtual dan fisik, menggabungkan gameplay pemecah kode hiperkasual, elemen learn-to-earn, eksplorasi dunia nyata, serta petualangan AR. 

• Token: DEFY

• Harga: 1 Token DEFY = 0,024 USD

• Total Pasokan: 2.500.000.000 DEFY

Cara Mendapatkan Token DEFY 

Acara 1: Lakukan deposit perdana di Bybit dan menangkan hingga 100 DEFY!

Pengguna yang memenuhi syarat:

1. Pengguna yang melakukan deposit perdana di Bybit selama periode acara berlangsung, baik melalui P2P dan/atau deposit token.

2. Pengguna yang menyelesaikan KYC Lv.1 sebelum periode acara berakhir.

3. Hanya untuk 200 pengguna pertama yang memenuhi syarat. 

Silakan merujuk ke tabel di bawah ini untuk melihat hadiah yang akan  diterima berdasarkan jumlah deposit yang dilakukan.

Hadiah dari Deposit
Hadiah dari Deposit

Acara 2: Lakukan trade pertama di Bybit dan menangkan hingga 100 DEFY!

Pengguna yang memenuhi syarat:

1. Pengguna yang melakukan perdagangan perdana, dalam pasangan Spot atau Derivatif apa pun yang tersedia di Bybit, selama periode acara berlangsung.

2. Pengguna yang menyelesaikan KYC Lv. 1 sebelum periode acara berakhir.

3. Hanya untuk 200 pengguna pertama yang memenuhi syarat

Hadiah dari Trading
Hadiah dari Trading

Acara 3: Share mengenai airdrop ini dan menangkan dari total hadiah 6.000 DEFY

1. Bagikan informasi mengenai acara ini di media sosial Anda atau ke komunitas kripto di platform mana pun. Untuk setiap post, Anda akan mendapatkan satu tiket undian berhadiah. Anda dapat mengumpulkan hingga 10 tiket undian!

2. Unggah bukti post  melalui formulir ini.  

Sebanyak 20 pemenang akan dipilih melalui undian. Masing-masing pemenang undian akan berbagi 6.000 DEFY secara merata.

Baca juga: Apa itu Launchpad Crypto? Panduan untuk Pemula

Syarat & Ketentuan

1. Pengguna harus mendaftarkan diri di sepanjang periode acara agar dapat memenuhi syarat untuk mendapatkan hadiah yang tersedia.

2. Setiap pengguna dapat berpartisipasi dalam lebih dari satu acara pada saat yang bersamaan.

3. Seluruh token DEFY akan dikreditkan ke Akun Spot  dan akan melalui peninjauan risiko selama 3 hari kerja setelah periode acara berakhir. Pemenang dapat melakukan penarikan atau perdagangan setelah menerima hadiah.

4. Bybit berhak untuk mendiskualifikasi pengguna yang terlibat dalam tindak penipuan atau penyalahgunaan (seperti wash trading, pemalsuan volume, berpartisipasi menggunakan banyak akun, manipulasi pasar, dll.) selama kompetisi berlangsung.

5. Hanya pengguna dari Indonesia, Thailand, Filipina, dan Malaysia yang berhak untuk mendapatkan hadiah dalam acara ini.

6. Bybit berhak atas interpretasi akhir dari syarat dan ketentuan. Jika memiliki pertanyaan, silakan menghubungi layanan dukungan pelanggan Bybit.


Disclaimer: Platform ini belum terdaftar di BAPPEBTI.

Kami tidak menyarankan trading dan investasi digital asset secara ceroboh. Pastikan Anda sudah mempelajari serta mengetahui dan menerima resiko yang ada.

Semua trading / investasi digital asset harus dilakukan secara mandiri dan tanpa paksaan, serta sebaiknya menggunakan exchange yang resmi terdaftar di BAPPEBTI.

Konten ini bertujuan untuk edukasi, bukan ajakan atau saran legal trading dan investasi.

Disclaimer

Konten baik berupa data dan/atau informasi yang tersedia pada Coinvestasi hanya bertujuan untuk memberikan informasi dan referensi, BUKAN saran atau nasihat untuk berinvestasi dan trading. Apa yang disebutkan dalam artikel ini bukan merupakan segala jenis dari hasutan, rekomendasi, penawaran, atau dukungan untuk membeli dan menjual aset kripto apapun. Perdagangan di semua pasar keuangan termasuk cryptocurrency pasti melibatkan risiko dan bisa mengakibatkan kerugian atau kehilangan dana. Sebelum berinvestasi, lakukan riset secara menyeluruh. seluruh keputusan investasi/trading ada di tangan investor setelah mengetahui segala keuntungan dan risikonya

author
Anisa Giovanny

Editor

arrow

Terpopuler

Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...

#SemuaBisaCrypto

Belajar aset crypto dan teknologi blockchain dengan mudah tanpa ribet.

Coinvestasi Update Dapatkan berita terbaru tentang crypto, blockchain, dan web3 langsung di inbox kamu.